Senin, 31/08/20
 
Massa Kawal Sidang Perdana Gugatan Sengketa Pilpres 2019

Putra | Nasional
Jumat, 14/06/2019 - 10:03:46 WIB
foto internet
TERKAIT:
   
 
RiauEksis.com - Massa mengatasnamakan Alumni Universitas Indonesia mulai berdatangan ke area dekat Mahkamah Konstitusi (MK) tepatnya di kawasan Patung Kuda. Massa datang untuk mengawal sidang perdana gugatan sengketa pilpres 2019.

Pantauan detikcom, di Patung Kuda (Patung Arjuna Wijaya), Jl Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Jumat (13/6/2019), pukul 08.35 WIB, massa berduyun-duyun sampai di lokasi.

"Kami dari Alumni UI, kita ingin mengawal sidang," ujar salah satu massa bernama Andri di lokasi.

Terlihat massa menggunakan rompi kuning. Mereka membawa sejumlah spanduk bertuliskan 'People Need Justice!' dan 'Social Injustice Is Against, Pancasila'.

Mereka juga membawa poster bertuliskan 'Kami menolak kecurangan dan ketidakadilan'. Sejumlah polisi terlihat sudah berjaga di lokasi.****(ptr)





Berita Lainnya :
 
  • Semangat Berbagi PHR, Wujud Syukur atas Keberhasilan Tajak Sumur Eksplorasi Pinang East
  • Ini Pesan Kapolda Riau Saat Safari Ramadhan di Masjid Muthmainnah
  • Bupati Kasmarni Khatam Bersama Para Santri Penghafal Qur'an
  • Polda Riau Gelar Rapat Lintas Sektoral Operasi Ketupat Lancang Kuning 2024
  • Indosat Ooredoo Hutchison Ajak Masyarakat Bersama Rayakan Indah Ramadan Lewat Gerakan Sosial dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal
  • Ditresnarkoba Polda Riau Gerebek Rumah di Pangeran Hidayat Pekanbaru, Puluhan Butir Pil Extasi di Amankan
  • Konservasi Gajah PHR Mendunia, Raih Green World Environment Awards 2024 di Brasil
  • Bupati Bengkalis Serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023 ke BPK RI Riau
  • PT SPR Serahkan Laporan Tahunan Tatakelola Informasi Publik ke KI Riau
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved