Senin, 31/08/20
 
Serma Zulkifli Sosialisasi Bela Negara Dengan Santri Pesantren Alfalah Kec. Minas

| Bengkalis Kab
Jumat, 15/11/2019 - 17:12:32 WIB

TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Minas - Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 09/Minas Serma Zulkifli melaksanakan Kegiatan disalah satu Sekolah yang berada di wilayah binaannya yakni sekolah Pasantren Alfalah yang terletak di Kelurahan Minas Jaya Kecamatan Minas, Kabupaten Siak. Jumat(15/11/19)

Dikatakan Serma Zulkifli bahwa kegiatan yang ia laksanakan di sekolah islami tersebut yakni mensosialisasikan tentang bela Negara dan bahaya narkoba.

"Pada materi bela negara ini kita sampaikan kepada para dantri bagaimana upaya bela negara adalah sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai oleh kecintaan kepada NKRI," jelas Babinsa

Terakhir Babinsa juga berharap dengan aosialisasi yang disampaoakannya kepada para santri bisa memberi dan membangun jiwa yang memiliii tanggung jawab terhadap bangsa ini.

"Tujuan dari sosialisasi ini adalah untuk membina dan membentuk generasi muda bangsa Indonesia agar memiliki berkepribadian, berakhlak mulia, disiplin, terampil serta semangat dan kesadaran bela negara," tutup Babinsa. (Ham)





Berita Lainnya :
 
  • Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher Rights'' Bersama Ketua Dewan Pers
  • Camat Mandau Dorong Pembentukan DPW IKA Plus Bengkalis, Freddy Antoni Terpilih Sebagai Ketua
  • Rumah Sakit Alihkan Pasien Belum Aktif UHC ke Umum, Diskes Pekanbaru Ancam Putus Kerjasama
  • Pemkab Bengkalis Terus Pacu Percepatan Pembangunan Jembatan Bengkalis-Bukit Batu
  • Bupati Kasmarni Harap Kepala Sekolah Fokus dan Optimalkan Kinerja Demi Kemajuan Pendidikan
  • Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Riau, Kapolda: Kalau Tidak Betul Segera Ganti
  • Kapolda Riau :" Banggalah Jadi Wartawan, Karena Wartawan itu Orang -Orang Cerdas"
  • Bupati Kasmarni Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Provinsi Riau di Dumai
  • Pj Gubri SF Hariyanto Minta BRS dari BPS Jadi Acuan Pengambilan Kebijakan Ekonomi
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved