Senin, 31/08/20
 
Babinsa Koramil 07/Bukit Batu Latih PBB Anggota Paskibra Kecamatan Siak Kecil

| Bengkalis Kab
Senin, 05/08/2019 - 14:54:54 WIB

TERKAIT:
   
 
Riaueksis.com

Bengkalis - Babinsa  Koramil 07/Bukit Batu Koptu Syahril M bersama Babinkamtibmas Brigadir Budi melaksanakan Kegiatan Melatih PBB kepada Pasukan Pengibaran Bendera (Paskibra) Kecamatan Siak Kecil, Kabupaten Bengkalis. Senin (05/08/19).

Dikatakan Koptu Syahril bahwa untuk anggota Paskibra apel HUT RI ke 74 Kecamatan Siak Kecil pada tanggal 17 Agustus 2019 mendatang, pesertanya direkrut dari Siswa-iswi berbagai SLTA yang ada di Kecamatan Siak Kecil.

"Peserta yang ikut dipilih dari berbagai sekolah SLTA atau sederajat yang ada di Kecamatan ini," ungkap Koptu Syahril

"Pelatihan ini untuk mempersiapkan pasukan Paskibra dalam pelaksanaan kegiatan apel 17 Agustus mendatang," Tambah Koptu lagi

Lebih lanjut Koptu Syahril menjelaskan bahwa dalam kegiatan Melatih PBB yang ia laksanakan itu, yang terpenting adalah menanam serta melatih rasa Pengertian tentang disiplin dalam berbaris.

"Agar para siswa mampu melaksanakan tugasnya sebagai Pasukan pengibar Bendera Merah Putih dalam Pelaksanaan HUT RI tgl 17 Agustus 2019 di Kec. Siak Kecil, juga diharapkan Agar para siswa dapat memahami Disiplin dalam berbaris dan bisa sikap disiplin ini bisa diterapkan pada lingkungan Sekolah," tutup Serka Adam. (Ham)





Berita Lainnya :
 
  • Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024: Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan
  • Hari Kartini, PHR Junjung Tinggi Kesetaraan dalam Berkontribusi Bagi Negeri
  • Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher Rights'' Bersama Ketua Dewan Pers
  • Camat Mandau Dorong Pembentukan DPW IKA Plus Bengkalis, Freddy Antoni Terpilih Sebagai Ketua
  • Rumah Sakit Alihkan Pasien Belum Aktif UHC ke Umum, Diskes Pekanbaru Ancam Putus Kerjasama
  • Pemkab Bengkalis Terus Pacu Percepatan Pembangunan Jembatan Bengkalis-Bukit Batu
  • Bupati Kasmarni Harap Kepala Sekolah Fokus dan Optimalkan Kinerja Demi Kemajuan Pendidikan
  • Taklimat Akhir Audit Kinerja Itwasda Polda Riau, Kapolda: Kalau Tidak Betul Segera Ganti
  • Kapolda Riau :" Banggalah Jadi Wartawan, Karena Wartawan itu Orang -Orang Cerdas"
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved