Senin, 31/08/20
 
Pupuk Rasa Kekeluargaan, Persit KCK Kodim 0303 Bengkalis Adakan Arisan Bulanan

| Bengkalis Kab
Rabu, 01/05/2019 - 19:47:46 WIB

TERKAIT:
   
 
riaueksis.com

Bengkalis - Bertempat di Aula Makodim Jl. Bantan Desa Senggoro Kecamatan Bengkalis Kabupaten Bengkalis Riau, Telah dilaksanakan Arisan  Gabungan Persit KCK (Kartika Candra Kirana) Cabang LII yang di dipimpin Ketua Persit KCK Cabang LII Kodim 0303/ Bengkalis Ny.Timmy Prasetya Harmianto,S,Sos dan Sekaligus Pengarahan Pembina persit KCK Cabang LII Kodim 0303/ Bengkalis, Letkol Inf Timmy Prasetya Harmianto, S,Sos, Rabu pagi (01/05/19).

Sebelum kegiatan lain dimulai para persatuan istri prajurit (persit) melakukan senam bersama, untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh, juga untuk mempererat hubungan tali silaturahmi, persaudaraan serta menjalin kekeluargaan dan komunikasi sesama anggota Persit KCK Cabang LII Kodim 0303/Bengkalis, sehingga timbul rasa kebersamaan dan kekompakan. 

Pelaksanaan senam bersama ini dipandu langsung oleh instruktur senam yang professional , sehingga dapat membangkitkan semangat Ibu-Ibu Persit yang hadir untuk mengikuti gerakan-gerakan senam tersebut.

Ny.Timmy Prasetya Harmianto,S,Sos mengatakan, melalui kegiatan senam bersama, diharapkan dapat memupuk rasa kebersamaan dan kekeluargaan diantara sesama Persit. Termasuk terbinanya kebugaran dan kesehatan para Ibu Persit, sehingga akan selalu siap dalam melaksanakan setiap program yang dilakukan," tuturnya.

Selanjutnya Pengarahan  Pembina Persit KCK Cabang LII Kodim 0303/ Bengkalis Letkol Inf Timmy Prasetya Harmianto, S. Sos mengatakan "Apa yang menjadi hak anggota Kodim 0303/ Bengkalis terutama jajaran koramil Kodim 0303/ Bengkalis pasti saya turunkan hak-hak nya dan dalam lingkungan keluarga ibu-ibu Persit KCK Cabang LII Kodim 0303/ Bengkalis bisa menempatkan diri di lingkungan militer khususnya dalam lingkup Kodim 0303/ Bengkalis, saya harapkan tetap hidup sederhana, dan jaga keharmonisan dalam berumah tangga, jauhakan sikap iri hati, dengki dan sombong dalam lingkungan militer karena rezeki semua ada yang ngatur". kata Letkol Inf Timmy Prasetya Harmianto, S. Sos

Adapun yang hadir  antara lain Dandim 0303/ Bengkalis Letkol Inf Timmy Prasetya Harmianto, S. Sos. Ketua Persit KCK Cabang LII Kodim 0303/ Bengkalis Ny.Timmy Prasetya Harmianto, S. Sos, dan Ibu-ibu Persit pengurus  serta anggota Persit jajaran Kodim 0303/ Bengkalis. (Ham)





Berita Lainnya :
 
  • Bupati Kasmarni Khatam Bersama Para Santri Penghafal Qur'an
  • Polda Riau Gelar Rapat Lintas Sektoral Operasi Ketupat Lancang Kuning 2024
  • Indosat Ooredoo Hutchison Ajak Masyarakat Bersama Rayakan Indah Ramadan Lewat Gerakan Sosial dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal
  • Ditresnarkoba Polda Riau Gerebek Rumah di Pangeran Hidayat Pekanbaru, Puluhan Butir Pil Extasi di Amankan
  • Konservasi Gajah PHR Mendunia, Raih Green World Environment Awards 2024 di Brasil
  • Bupati Bengkalis Serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023 ke BPK RI Riau
  • PT SPR Serahkan Laporan Tahunan Tatakelola Informasi Publik ke KI Riau
  • Ditresnarkoba Polda Riau Gagalkan Penyelundupan Narkoba Senilai Rp32 Miliar
  • SMSI Riau Gelar Buka Puasa Bersama, Luna: Mari Terus Kita Rajut Kekompakkan
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved