Senin, 31/08/20
 
Masyarakat India Ramai Menjual Aset Emas Lantaran Dampak Pandemi Covid-19

Nisa | Ekonomi
Rabu, 13/10/2021 - 20:24:40 WIB
Foto Ilustrasi emas, yang dijual untuk bertahan hidup masyarakat India. Foto Sumber Google.com
TERKAIT:
   
 

Pekanbaru, Riaueksis.com--- Covid -19  belum juga berakhir, bukan hanya di Indonesia tetapi juga banyak terjadi diberbagai negara salah satu nya adalah India. mengakibatkan kehidupan perekonomian masyarakatnya terganggu. Tidak sedikit masyarakat yang kehilangan pekerjaan di tengah pandemi seperti sekarang ini.


Covid-19 membuat masyarakat yang ada di India mulai merasakan putus asa akibat nya sumber penghasilan masyarakat menghilang. Melansir today online, banyak masyarakat India yang terpaksa harus menjual salah satu aset berharganya yakni emas untuk bertahan hidup.


Seorang Ibu - Ibu yang di ketahui sebagai pemilik usaha garment merasa berat nya berusaha mempertahankan usahanya satu tahun terakhir ini. Dikarenakan adanya  pembatasan COVID-19 mengakibatkan usahanya mengalami keterpurukan, sehingga membuatnya susah untuk membayar tagihan toko dan gaji 15 karyawannya. Oleh karena itu ia harus menjual assetnya yaitu emas.


Di tengah kesusahan di tengah pandemi  ini, mengharuskan masyarakat India untuk menjual aset berharganya, termasuk emas agar bisa tetap bertahan hidup. Di sisi lain, banyak juga yang menjadikan emasnya sebagai jaminan pinjaman, baik jangka pendek, maupun panjang.**






Berita Lainnya :
 
  • PHR Berhasil Tambah Produksi Minyak dari Lapangan Tua Blok Rokan
  • Wiwik Widaningsih dan Pengurus PWI Siak Periode 2023-2026 Resmi Dilantik
  • Yayasan Kemala Bhayangkari Polda Riau Gelar Syukuran HUT ke-44 dan Dukung Program Generasi Emas 2045
  • PWI Riau Terima Surat Dukungan Resmi untuk HPN 2025 Oleh Pemprov Riau
  • Antusias Siswa SMA Pekanbaru Mengenal Asal Usul Migas Lewat PHR Journey Room
  • Buka Perlombaan PP-PAUD se-Provinsi Riau, Berikut Pesan Adrias Hariyanto
  • Munas BEM SI Ke-XVII, Kapolda Riau : Momentum Calon Pemimpin Masa Depan Berdiskusi untuk Bangsa dan Negara
  • Sepakat Lahirkan Kembali BUMD, Pansus BLJ Optimis Terbitkan Perda Baru
  • Sesuai Mekanisme yang Berlaku, Rekomendasi DPRD diterima oleh Pemkab Bengkalis
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved