Senin, 31/08/20
 
Musda Demokrat Riau Resmi Dibuka, Asri Auzar Tak Datang

| Politik
Selasa, 30/11/2021 - 14:48:12 WIB
Bendera Demokrat
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, Riau eksis.com- Akhirnya, agenda Musda Demokrat Riau V, resmi dimulai, Selasa (30/11/21). Tapi, hal ini tidak dihadiri atau tampak kehadirannya Ketua DPD Asri Auzar. Maka Wasekjend DPP Demokrat, Andi Timo didaulat yang  sebagai Plt Ketua DPD.

"Saat ini Wasekjend DPP Demokrat Andi timo remsi menjadi Plt Ketua DPD Demokrat Riau. Karena kita sudah menunggu beberapa lama, tapi tak kunjung hadir (Ketua DPD Asri Auzar), kira harus bersama-sama besarkan partai," kata Kepala BPOKK Herman Khaeron dalam pengantar Musda.

Pantauan di lokasi, Musda itu sempat terhenti beberapa lama, yang sebelum akhirnya dimulai kembali. Herman juga mengatakan, bahwa konsolidasi harus di atas segala galanya hal kepentingan Demokrat ke depan, terkhusus ini untuk menatap tahun politik 2024.

"Musda awalnya akan diselenggarakan pada 14 Oktober, kemudian mundur jadi 19 November, dan mundur lagi 29 November. Ini sudah mundur satu hari, dan dengan koordinasi dengan Sekjend, Musda harus tetap dilaksanakan, kita harus cepat koordinasi, karena konsolidasi tidak hanya internal, kita harus turun ke masyarakat," katanya.

Herman juga mengatakan, bahwa saat ini 13 DPC se-Riau hadir hadir 12 DPC pemilik suara. Syarat kuorum keabsahan Musda adalah setengahnya. Maka sambungnya, Musda ini sudah sah dilaksanakan.

"Jika nanti terpilih dalam Musda, akan melalui tahapan pasca muda, fit and proper test formatur, dan pelaksanaan pelantikan. Prinsip dasar musda adalah ajang konsolidasi, harmonimasi, rekonsiliasi, untuk kebesaran demokrat di masa yang akan datang," tukasnya. (Nisa)





Berita Lainnya :
 
  • PHR Berhasil Tambah Produksi Minyak dari Lapangan Tua Blok Rokan
  • Wiwik Widaningsih dan Pengurus PWI Siak Periode 2023-2026 Resmi Dilantik
  • Yayasan Kemala Bhayangkari Polda Riau Gelar Syukuran HUT ke-44 dan Dukung Program Generasi Emas 2045
  • PWI Riau Terima Surat Dukungan Resmi untuk HPN 2025 Oleh Pemprov Riau
  • Antusias Siswa SMA Pekanbaru Mengenal Asal Usul Migas Lewat PHR Journey Room
  • Buka Perlombaan PP-PAUD se-Provinsi Riau, Berikut Pesan Adrias Hariyanto
  • Munas BEM SI Ke-XVII, Kapolda Riau : Momentum Calon Pemimpin Masa Depan Berdiskusi untuk Bangsa dan Negara
  • Sepakat Lahirkan Kembali BUMD, Pansus BLJ Optimis Terbitkan Perda Baru
  • Sesuai Mekanisme yang Berlaku, Rekomendasi DPRD diterima oleh Pemkab Bengkalis
  •  
     
     
     
     
    Copyright © 2014-2016
    PT. Surya Cahaya Indonesia,
    All Rights Reserved